BERITA ACARA & NEWS
SEARCH
COUNTRY CATEGORIES

STUDY IN IRELAND VIRTUAL FAIR: ASIA

Posted on 8 April 2022

Study In Ireland E1649392054297 - Education Republic

 

STUDY IN IRELAND VIRTUAL FAIR: ASIA

Di tengah situasi pandemi global yang membatasi ruang gerak, perwakilan universitas dan college dari Irlandia saat ini tidak dapat melakukan perjalanan ke Asia. Namun, masih ada keinginan yang kuat untuk mendukung dan membantu mahasiswa dari Asia agar mereka dapat mencapai impian mereka melanjutkan kuliah di Irlandia pada tahun 2022 dan seterusnya.

 

BACA JUGA: KULIAH DI UNIVERSITY COLLEGE DUBLIN, IRLANDIA

 

Study in Ireland Virtual Fair: Asia adalah acara resmi Pemerintah Irlandia yang dibuat khusus untuk mahasiswa di Asia guna memberi mereka kesempatan yang nyaman untuk terhubung dan berbicara langsung dengan perwakilan dari universitas dan college terkemuka di Irlandia. Berikut detil mengenai acara Virtual Fair tersebut:

Study in Ireland Virtual Fair: Asia 2022
Date: Rabu, 27 April 2022
Time: 14.00 – 18.00 WIB

Eii Asia2 9 1 E1649392651816 - Education Republic

 

BACA JUGA: KENAPA KULIAH DI DUBLIN BUSINESS SCHOOL IRELAND?

 

Tertarik untuk mendaftar ikut acara ini? Serahkan semua ke Education Republic, kami akan membantu proses mendaftar secara GRATIS! Hubungi kami di hotline di bawah ini:

Hubungi Kami

Dapatkan pengurusan dan konsultasi studi luar negeri GRATIS oleh Education Republic sekarang juga!
Click to chat our offices below:

Tagged: